
Halo sob, lama aku gak nongol di blog tercinta yang telah usang ini . Tolong di maafkan ya, mungkin karena terlalu sibuk di dunia nyatanya, dan juga sebenernya gak ada ide mau posting apa lagi di blog sob, haha. So kali ini kita bakalan ngebahas tentang gimana sih cara menambah power speaker pada laptop atau komputer kalian ( khusus yang...